Text
Memahami Hamka : the untold stories
Hamka adalah pribadi yang sangat luas, baik jiwa maupun pemikirannya. Maka itu, melihat Hamka hanya dari satu sisi seringkali melahirkan salah persepsi. Dia bukanlah sosok yang terlalu keras atau terlalu lembek. Dia di tengah-tengah saja dan fleksibel. Dengan begitu, Hamka bisa masuk ke dalam wilayah sosial-kemasyarakatan lapisan manapun. Apa yang dilakukannya jauh dari kepentingan pribadi karena persatuan bangsa dan keutuhan umat Islam lebih utama baginya. Sampai-sampai, K.H. Abdurrahman Wahid (Gus Dur) dalam buku Hamka Di Mata Hati Umat memuji sosok Hamka:
UC0060 | 297.98 HAI m | UMMI Corner - SMK Muhammadiyah 1 Kota Sukabumi (Golongan 200) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain